Buku ini memuat tentang bathik ditinjau baik dari proses pembuatan, makna dan tatanan pemakaiannya dalam budaya Jawa. Penulis mencoba mengidentifikasi bermacam-macam batik, terutama bathik Surakarta, serta menjelaskan makna filosofi yang terkandung didalamnya. Lebih jauh, dijelaskan tentang tata cara dan aturan-aturan dalam mengenakan kain bathik. (dw)
PEMBELIAN
Cover berwarna Hijau muda
Sumbangan Alumni Sdr Didik/Angk '80
Hasil quilting batik dalam buku ini terinspirasi kunjungan penulis ke Bali yang kaya akan seni budaya, tradisi dan keindahan alamnya. Pengalaman penulis di Bali dituangkan dalam gambar-gambar bercerita yang menjadi inspirasinya, baik dari segi desain, keunikan material maupun warna-warna yang memikat. Penulis berharap melalui karyanya ini pembaca dapat merasakan Bali, baik orangnya maupun temp…
Sumbangan Alumni Sdr Arie Nugraha/Angk '86